Pusat Pelayanan Sosial Lanjut Usia (PPSLU) “Meci Angi” Bima hari ini melaksanakan pemeriksaan kesehatan bagi para penerima manfaat, pemeriksaan kesehatan tersebut dilakukan oleh dokter dan perawat dari puskesmas Jatibaru kecamatan Asakota kota Bima bentuk dari kerjasama dari PPSLU Meci Angi dengan Puskesmas Jatibaru.